Optimalisasi Pengelolaan Jurnal OJS 3 Universitas Nasional: Sejalan dengan Kewajiban Pemublikasian Karya Ilmiah

Jakarta, 22 Februari 2024 – Badan Pengelola Sistem Informasi (BPSI) Universitas Nasional turut aktif dalam kegiatan workshop pengelolaan jurnal OJS 3, sebuah inisiatif untuk meningkatkan peran pengelola jurnal dalam optimalisasi aplikasi OJS 3 dan tata kelola serta manajemen terkait. Kegiatan ini terlaksana berdasarkan dasar hukum SE Dirjen Dikti No 152/ET/2012 tentang kewajiban mempublikasikan karya ilmiah

BPSI Hadiri Kegiatan Sosialisasi Rencana Strategis Universitas Nasional: Menuju Pencapaian Sasaran dan Target Kinerja Tahunan

Jakarta, 20 Februari 2024 – Badan Pengelola Sistem Informasi (BPSI) Universitas Nasional turut berpartisipasi dalam kegiatan penting, yakni Sosialisasi Rencana Strategis (Renstra) dan Pedoman Renstra, Rencana Operasional (Renop)/Rencana Kinerja Tahunan (RKT), serta Laporan Kinerja Tahunan (LKT). Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh Jurusan, Fakultas, Badan, dan Biro di Universitas Nasional, yang bertujuan untuk memberikan arahan terkait perbaikan

BPSI Terlibat dalam Asesmen Pendirian Program Studi Doktor Ilmu Hukum: Komitmen pada Kualitas Pendidikan Tinggi

Jakarta, 7 Februari 2024 – Badan Pengelola Sistem Informasi (BPSI) Universitas Nasional turut serta dalam kegiatan visitasi dan asesmen pendirian Program Studi Doktor Ilmu Hukum pada tanggal 7 Februari 2024. Kehadiran BPSI dalam acara ini menegaskan komitmen universitas dalam memastikan kualitas pendidikan tinggi, khususnya dalam pembentukan program studi baru yang berkualitas. Kegiatan tersebut dihadiri oleh

Audit Mutu Internal BPSI Universitas Nasional: Evaluasi untuk Peningkatan Kualitas Layanan

Jakarta, 5 Februari 2024 – Badan Pengelola Sistem Informasi (BPSI) Universitas Nasional melaksananan proses Audit Mutu Internal pada tanggal 5 Februari pukul 13.00 sampai dengan pukul 17.00 yang dilakukan oleh Badan Penjaminan Mutu di lingkungan universitas. Proses audit ini bertujuan untuk mengevaluasi sejauh mana BPSI telah mematuhi standar mutu internal dan memberikan rekomendasi untuk peningkatan.

Studi Banding Prodi Pariwisata, Universitas Nasional dengan Universitas Ekonomi Ho Chi Minh City

Program Studi Pariwisata, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Nasional (Indonesia) baru-baru ini melakukan kegiatan studi banding dengan Universitas Ekonomi Ho Chi Minh City (Vietnam) sebagai bagian dari upaya untuk meningkatkan kinerja dan mengoptimalkan potensi kualitas mahasiswa serta pengelolaan akademik di  Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Kegiatan ini dihadiri oleh perwakilan dari Badan Pengelola Sistem Informasi (BPSI)