Ini dia cara menghilangkan Pop-Up Blocker di browser android kamu

Maraknya penggunaan Tablet dan Smartphone berbasis Android di kalangan mahasiswa, semakin memudahkan dalam mengakses segala hal secara online melalui perangkat tersebut. Termasuk pula dalam mengakses Akademik Online System UNAS. Jika selama ini Mahasiswa menggunakan laptop / PC dalam mengakses layanan tersebut. Kini banyak pula mahasiswa yang mulai melirik untuk mengakses layanan tersebut melalui tablet /